Artikel Terbaik:
Home » » Tips Agar Cepat Sembuh dari Penyakit

Tips Agar Cepat Sembuh dari Penyakit

Written By Tips seputar kehidupan on Sunday, 27 January 2013 | 13:02


Saat anda sakit, anda harus memperhatikan beberapa rambu-rambu agar penyakit anda cepat sembuh dan dapat beraktivitas lagi seperti biasanya. dibawah ini ada beberapa tips yang sangat berguna sekali bila anda kerjakan disaat anda sakit.
  1. Saat anda sakit, usahakan makan seperti biasa kalau perlu dipaksa. Ini berguna untuk menstabilkan kondisi tubuh anda. Karena kita tahu, dengan kita tidak makan saat sakit maka sejatinya akan menambah parah rasa sakit tersebut.
  2. Saat anda sakit, usahakan minum air putih secukupnya. Ini berguna agar kita tidak kekurangan cairan saat sakit. Air putih juga sangat baik untuk tubuh kita. Karena tubuh kita sangat memerlukan air putih dalam jumlah yang cukup.
  3. Jadi jika anda sakit, minum obat merupakan cara paling efektif agar cepat sembuh di sertai dengan makan yang cukup dan minum air putih yang cukup agar sakit anda cepat sembuh.


Share this article :

0 comments:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Tambahlah Wawasanmu Untuk Masa Depanmu, Bacalah Artikel-Artikel Di atas ini
Powered by Blogger


Copyright © 2011. tips seputar kehidupan - All Rights Reserved
Selamat Membaca
ReDesign by Identitas